CARA MENGHILANGKAN JERAWAT DENGAN ALAMI
LIDAH BUAYA
LIDAH BUAYA
jerawat memang mengganggu, membuat gelisah dan membuat tidak pede, tetapi itu semua terjadi karena diri kita sendiri. jika kita ingin menghilangkan jerawat, kita harus mengintropeksi diri kita sendiri terdahulu atas penyebab timbulnya jerawat pada wajah kita, bisa terjadi karena salah makan, kotoran pada muka, ataupun bayak pikiran. kita harus ingat bahwa segala penyakit itu lebih besar dari pikiran kita sendiri yang menimbulkan penyakit pada tubuh kita ( penyakit yang di salurkan Allah melalui pikiran ).
jika anda telah menemukan masalahnya, anda harus memperbaiki dan meninggalkan penyebab yang mengakibatkan wajah kita berjerawat. dan jika belum anda tidak akan pernah bisa lepas dari masalah ini, walaupun menggunkan berbagai macam obat, itu hanya bersifat sementara tidak selamanya.
dan melalui obat ALAMI ini bersifat sementara juga, jika kita tidak menemukan masalahnya. CARA MENGHILANGKAN JERAWAT SECARA ALAMI dengan tumbuhan di sekitar kita yaiutu dengan lidah buaya, terkadang semua orang berpendapat bahwa lidah buaya hanya untuk perawatan rambut, tetapi lidah buaya bisa di gunakan untuk menghilangkan jerawat dan juga membersihkan muka secara alami dari kotoran yang susah di angkat, dan juga bisa mengangkat flek hitam ada wajah.
cara pemakaianya sangat mudah, sebagai berikut :
1. anda harus menyediakan lidah buaya dan membersihkannya.
2. anda terlebih dahulu membersihkan muka dengan air ( lebih bagus sambil mengambil wudu` dan niatkan hanya karena Allah, dan meminta ke padaNYA kesembuhan muka anda dan yakinlah segala sesuatu penyakit datang dari Allah )
3. keringkan muka dengan handuk bersih.
4. anda potong lidah buaya dan membelah dua bagian lidah buaya
5. oleskan pada muka anda dengan rata.
*lebih baik di gunakan pada saat tidur.
semoga dapat membatu anda dalam mengatasi masalah anda.
Comments
Post a Comment